Pengelolaan Arsip Inaktif

05

  1. Kartu Diskripsi
  2. Skema Arsip
  3. Boks Arsip
  4. Daftar Arsip Inaktif
  5. Disposisi
  6. Kertas Label
  7. Kertas Kising
  8. Rak Arsip
  9. Klasifikasi Arsip
  10. Folder
  1. KKA Menugaskan Koordinator Bidang untuk melaksanakan pengelolaan arsip inaktif
  2. Koordinator Bidang mengarahkan dan memberi disposisi ke Koordinator Urusan terkait pengelolaan arsip
  3. Koordinator Urusan menerima arahan dari koordinator bidang
  4. Koordinator Urusan mengarahkan staf pelaksana melakukan kegiatan pengelolaan arsip
  5. Petugas Arsip menerima permohonan pemindahan arsip in aktif dari unit pengolah
  6. Petugas Arsip mengecek retensi arsip dengan JRA, berkoordinasi dengan unit pengolah, memeriksa kelengkapan dan kesesuaian antara fisik arsip yang ada di dalam boks dengan daftar arsip yang akan dipindahkan
  7. Petugas Arsip membuat berita acara pemindahan arsip
  8. Petugas Arsip menyerahkan Arsip Inaktif untuk dipindahkan ke Record Center/ Unit Kearsipan sesuai dengan Daftar Arsip Inaktif dan berita acara pemindahan arsip
  9. Petugas Arsip melakukan survei arsip yang telah melalui proses pemindahan dari unit pengolah ke unit kearsipan
  10. Petugas Arsip melakukan pemilahan arsip dan non arsip
  11. Petugas Arsip melakukan pemberkasan dan pengelompokkan arsip sesuai dengan series, rubric, dossier
  12. Petugas Arsip melakukan pendeskripsian arsip
  13. Petugas Arsip melakukan penyusunan skema penataan
  14. Petugas Arsip melakukan manuver kartu dan penomoran definitif kartu
  15. Petugas Arsip melakukan manuver berkas dan penomoran definitif arsip
  16. Petugas Arsip menentukan lokasi penyimpanan arsip dan melaksanakan pengaturan boks arsip ke dalam rak
  17. Petugas Arsip melakukan penataan arsip dalam boks dan pelabelan
  18. Petugas Arsip melakukan penataan boks arsip ke rak arsip
  19. Petugas Arsip melakukan penyusunan daftar arsip inaktif
  20. Petugas Arsip melaporkan hasil pengelolaan arsip ke Koordinator Urusan
  21. Kordinator Urusan menerima dan memeriksa hasil laporan penelolaan arsip inaktif, dan menyampaikan ke Koordinator Bidang
  22. Koordinator Bidang menyerahkan laporan pengelolaan Arsip Inaktif yang disertakan Daftar Arsip Inaktif yang telah dibuat KKA
  • 15 hari kerja
  • Biaya pelayanan administrasi gratis
  • Pengeloaan Arsip Inaktif

PDF Doc POS